PanganNews.id merupakan portal web yang berisi berita, opini, infografis, dan artikel daring, baik lokal maupun internasional. PanganNews.id berada di bawah naungan PT. Kabar Pangan Indonesia. Sebagai media online, PanganNews.id menjadi situs berita populer yang fokus pada pembangunan pangan dan pertanian di Indonesia. Termasuk juga dunia peternakan, perikanan, serta ekonomi perdagangan.
Sehingga PanganNews.id bisa menjadi referensi terpercaya bagi pemerintah, pelaku usaha, akademisi, komunitas, serta masyarakat luas. Karena setiap berita disajikan dengan gaya berbeda dan inspiratif.
Visi
Menjadi media online yang menarik, eksklusif, berbeda, serta menjadi inspirasi dan referensi terpercaya.
Misi
PanganNews.id hadir memberikan informasi pemberitaan yang berfungsi sebagai kontrol sosial, mengedukasi, serta menginspirasi.